GAMBARAN HIGIENE DAN SANITASI WARUNG MAKAN X DI DESA BORO KECAMATAN SANGGAR KABUPATEN BIMA TAHUN 2021

  • Sri Lahila STTL Mataram
Keywords: higiene, sanitasi, warung makan

Abstract

Higiene dan sanitasi merupakan hal penting yang harus dipatuhi oleh setiap pengelola tempat makan atau warung makan,Higiene dan sanitasi Makanan merupakan faktor yang penting dalam mencegah adanya penyakit dan keracunan maupun gangguan kesehatan lain melalui makanan yang ada di rumah makan atau restoran.Tujuan Penelitin ini adalah untuk mengetahui tentang gambaran Higiene dan sanitasi warung makan yang berada di desa koreĀ  kecamatan sanggar kabupaten bima. Jenis Penelitian ini adalah Penelitian Deskriptif dengan Pendekatan Observasional.Hasil Penelitian menunjukan bahwa Bangunan Warung makan, fasilitas sanitasi, ruang makan ,tempat penyimpanan bahan makanan serta Penajamah Makanan tidak memenuhi syarat. Kesimpulan dari penelitian ini adalah perlu dilakukan penyesuaian hygiene dan sanitasi rumah makan sesuai dengan syarat hygiene dans anitasi yang sudah ditentukan.

References

Kementerian Kesehatan RI. (2013). Riset Kesehatan Dasar 2013..
Muhammad Fadly. 2017. Kualitas Sanitasi Rumah Makan dan Restoran di Objek Wisata Pantai Losari Kota Makassar. Dipetik 2018, dari http://repository.unhas.ac.id pada tanggal 14 April 2018 pukul 15.00 wita.
Peraturan Menteri Kesehatan. 2003 tentang Persyaratan Hygiene Sanitasi Jasaboga, DepKes. RI, Jakarta.
Pulungan, S. R, Marsaulina, I, & Naria, E. (2013). Higiene dan Sanitasi Terminal Pelabuhan Roro Kota Dumai Tahun 2012. Jurnal Lingkungan dan Kesehatan Kerja Universitas Sumatra Utara, 2(3).
Rahayu, W. P., Susigandhawati, E., dkk. (2006). Penyuluhan Keamanan Pangan untuk Konsumen Swalayan. Jakarta: Direktorat SPKP, Deputi III, BPOM RI. Diakses dari
Sumampouw, O.J., Andarini, S. and Sriwahyuni, E., 2015. Environment Risk Factors of Diarrhea Incidence in the Manado City. Public Health Research, 5(5), pp.139-143
Published
2022-02-09
Section
Articles